Istilah cremona baja ringan bagi orang-orang yang sudah bergelut di dunia konstruksi mungkin sudah tidak asing lagi. Namun berbeda dengan mereka yang masih baru di bidang ini. Lantas, apa itu cremona baja ringan? Berdasarkan istilah teknik sipil, cremona bukan nama salah satu tipe atau model dari konstruksi kuda kuda. Baik itu material kayu, baja berat, […]